#footer-content, #header-content, .navmenu, .menu-sticky, #subscribe-box, #wrapper, #template-maxwidth { max-width: 1200px; }
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara mengubah tampilan material 3ds max

Didalam tutorial ini kita akan belajar mengubah tampilan material di 3ds max. Tetampi bagi teman-teman yang belum bisa cara mengubah settingan render standart ke settingan vray bisa baca artikel disini. Oke langsung saja didalam tampilan material 3ds max ada dua tampilan yaitu
  1. Compact material editor
  2. Slate material editor

Compact material editor

Tampilan klasik yang dinamakan compact material editor dimana tampilan menu terlihat seperti dibawah ini: 
Cara mengubah tampilan material 3ds max
Compact material editor

Slate material editor

Untuk para penguna 3ds max 2010 kebawah sering mengunakan tampilan menu ini, tetapi untuk 3ds max versi 2012 ke atas menyediakan tanpilan yang elegan dan lebih capat dalam pengerjaan dan ini adalah salah satu tanpilan terbarunya yang dinanamakan slate material editor .

Cara mengubah tampilan material 3ds max
Slate material editor
saat teman teman sering mengunakan 3dsmax 2010 kebawah seperti 2008 misalanya dan beralih ke 3ds max 2012 saata instalasi selesai kebingungan dengan tambilan ini karena belum terbiasa, teman-teman bisa mengubahnya kembali ketampilan klasik seperti gambar dibawah ini :
Cara mengubah tampilan material 3ds max

Langkahnya adalah 
klik modes-> dan tinggal pilih tampilan mau yang "Slate material editor" atau "Compact material editor"

Semoga membatu..!